Kriteria Calon Pelamar Yang Akan Lolos di Program Kartu Prakerja

Program kartu pra kerja gelombang 23 sudah dibuka dan kita akan membahas terkait dengan tiga kriteria utama yang akan diprioritaskan untuk dinyatakan lolos di program kartu pra kerja Siapa saja tiga prioritas itu , mari simak ulasan berikut ini

Tentunya Kriteria ini disampaikan langsung oleh menteri koordinator bidang perekonomian Bapak Airlangga Hartarto beliau menyebutkan bahwa ada tiga prioritas utama yang akan diberikan kesempatan untuk dinyatakan lolos di program kartu pra kerja Tahun 2022 ketiga kategori tersebut diantaranya adalah

1. Para karyawan yang terkena PHK atau pemecatan

Kategori yang pertama ini merupakan kategori yang akan diperintahkan untuk dinyatakan lolos di program kartu pra kerja gelombang 23. Siap-siap bagi teman-teman yang kehilangan mata pencahariannya, kehilangan pekerjaan ataupun yang terPHK akibat adanya pandemi covert 19 ini kalian nanti akan diprioritaskan untuk dinyatakan lolos di program kartu pra kerja gelombang 23

Karena itu, bagi teman-teman yang belum pernah mendapatkan bantuan yang khususnya para pekerja yang kehilangan pekerjaannya atau para pekerja yang terperangkap akibat Pandemi covid 19 ataupun yang kehilangan mata pencahariannya, Silahkan teman-teman lakukan pendaftaran program kartu pra kerja karena gelombang 23 sudah mulai dibuka pendaftarannya. 

2. Para karyawan yang masih bekerja namun ingin meningkatkan kompetensinya

Para karyawan yang masih bekerja namun ingin meningkatkan kompetensinya, maka untuk kategori yang kedua ini akan diprioritaskan kepada mereka yang sedang bekerja atau masih bekerja dan akan meningkatkan kompetensinya Kecuali mereka yang dilarang itu adalah ASN tni-polri kemudian pegawai pada BUMN atau BUMD kepala desa dan para perangkat desa lainnya. Oleh karena itu bagi teman-teman yang ingin mendaftar di program kartu pra kerja, namun statusnya masih bekerja kalian jangan khawatir. Kalian juga merupakan prioritas utama di program kartu pra kerja ini 

3. Pelaku UMKM atau para pelaku usaha mikro kecil dan menengah

Nah bagi teman-teman yang masuk ke dalam kategori yang ketiga ini para pelaku UMKM siap-siap nanti teman-teman juga akan diprioritaskan untuk dinyatakan lolos di program kartu pekerja Tahun 2022 dan khususnya juga di Gelombang 23 ini nah para pelaku UMKM yang dimaksud disini adalah para pengusaha.

Kemudian yang memiliki warung pedagang kaki lima atau yang sedang berjualan atau yang memiliki usaha mandiri atau usaha sendiri. teman-teman ini nanti akan diprioritaskan untuk dinyatakan lolos di program kartu pra kerja, perlu di ketahui juga bahwa mereka para pelaku UMKM yang diprioritaskan ini adalah bagi mereka yang belum pernah mendapatkan bantuan sosial yang lain seperti bantuan PKH bantuan bpnt atau bantuan BPOM pada tahun sebelumnya 

Jadi jika teman-teman belum pernah mendapatkan bantuan ini, kemudian masuk ke kategori para pengusaha atau Para pemilik UMKM silahkan teman-teman langsung saja mendaftar di program kartu pra kerja gelombang 23 ini. Pertanyaannya sekarang bagaimana dengan teman-teman kita yang di luar tiga kategori yang sudah kita sebutkan tadi apakah masih berpeluang juga dinyatakan lolos di program kartu pra kerja ini?

Tentunya bagi teman-teman yang berada di luar tiga kategori yang sudah kami sebutkan tadi, kalian tidak perlu khawatir teman-teman jangan khawatir. Kalian juga masih memiliki kesempatan untuk dinyatakan lolos di program kartu pra kerja selama teman-teman ini memenuhi persyaratan pendaftaran seperti berusia diatas 18 tahun.

Kemudian tidak sedang menempuh pendidikan formal sedang mencari pekerjaan pekerja atau buruh yang terkena PHK atau pekerja atau buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi seperti pekerja atau buruh yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah termasuk para pelaku usaha mikro kecil dan menengah kemudian bukan penerima bantuan sosial lainnya kemudian bukan pejabat negara seperti pimpinan anggota DPRD SN prajurit tni-polri dan lain sebagainya 

Belum ada Komentar untuk "Kriteria Calon Pelamar Yang Akan Lolos di Program Kartu Prakerja"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel