Botol minum viral apakah aman digunakan berulang kali?

Trend botol minum viral saat ini menjadi salah satu hal yang wajib anda ikuti. Dengan memiliki botol minum viral ini anda akan lebih sehat dan mengurangi kebiasaan membeli air mineral diluar.

Di luar sana ada begitu banyak botol minum yang telah beredar dan di perjual belikan. Namun, dengan trandingnya botol minum viral ini mungkin akan ada banyak orang yang akan bertanya - tanya tentang Botol minum viral apakah aman digunakan berulang kali?. Nah maka dari itu dalam artikel ini saya akan membahasnya

Perlu diketahui bahwa Material botol minum viral ini terbuat dari PC, PP dan silikon, terbuat dari food grade dengan bobot ringan dan konstruksi kokoh. Botol ini juga memiliki fitur anti tumpah.

Untuk botol minum viral ini kebanyakan dibuat dar PP yang dimana Botol berbahan PP atau polypropylene itu adalah jenis botol susu yang sudah BPA free dan berwarna transparan botolnya serta dapat digunakan hingga suhu 110 derajat celcius. Maka dari itu warna dari Botol minum viral ini berwarna bening transparan.

Untuk menjaga kemanan dari botol minum viral ini sebaiknya selalu mencuci botol setiap sehari sekali. Cucilah dengan sabun anti bakteri, jangan pernah menyimpan air yang masih tersisa didalam botol dalam waktu yang lama.

Serta yang paling penting adalah sedotan pada botol ini jangan terlalu sering di pegang saat mau minum karena kemungkinan besar tangan anda habis memegang sesuatu yang kotor namun anda lupa ketika mau minum.

Merawat botol minum viral ini sebenarnya sama saja dengan merawat botol dot anak kecil. Yang perlu anda perhatikan lagi adalah selalu menjaga kebersihan botol viral yang dimiliki oleh si kecil agar tidak mengundang penyakit dan tentunya biar aman.

Belum ada Komentar untuk "Botol minum viral apakah aman digunakan berulang kali?"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel